Create your own trip! You can choose between Private or Public Tour. Use "Find Trip" to search a existing trips.

Create and join trip

Date Type Qty

Find an existing trip

From To

LIHAT WISATA PROPINSI

Wisata Terkait

Wisata Wonogiri Jawa Tengah

KOTA WONOGIRI

Tampil 4 dari 4

BUKIT CUMBRI

Surakarta mempunyai berbagai macam obyek wisata yang tiada habisnya termasuk salah satu di kabupatennya bernama Wonogiri. Wonogiri yang terkenal dengan kota gaplek itu menyimpan beberapa pemandangan alam yang sangat indah meskipun daerah tersebut beberapa di antaranya adalah daerah gersang. Berbatasan dengan Kabupaten Ponorogo, Wonogiri mempunyai satu bukit yang dikenal dengan nama bukit Cumbri.

Bukit Cumbri lebih tepatnya terletak di wilayah di Desa Kepyar, Purwantoro, Wonogiri (Jawa Tengah) dan beberapa bagian wilayahnya  juga masuk di Desa Pager Ukir, Sampung, Ponorogo (Jawa Timur). Bukit yang mempunyai ketinggian 638 mdpl ini terletak di perbatasan kedua propinsi tersebut.

Sewaktu kami berkunjung kesana, penduduk Cumbri menyambut kami dengan penuh sopan santun, orang-orang di daerah Cumbri masih sangat lug...

BUKIT GANTOLE WONOGIRI

Wonogiri merupakan salah satu kabupaten yang terletak di Karisidenan Surakarta (Solo), bagi para traveler yang belum tau banyak tentang Wonogiri, Kabupaten ini menyimpan banyak destinasi wisata yang menarik selain Waduk Gajah Mungkur yang terkenal itu.

 

Wonogiri sendiri tak jauh berbeda dengan daerah Gunung Kidul Jogja, karena memang wilayahnya masih berbatasan langsung. Salah satu destinasi wisata yang menarik adalah Bukit Gantole. Bukit Gantole sendiri bagi traveler memang menjadi salah satu alternative wisata ketika berkunjung ke Wonogiri. Lokasinya yang terletak di ketinggian salah satu bukit di sebelah waduk Gajah Mungkur membuat para traveler bisa...

KAMPUNG WAYANG KEPUHSARI

Wayang merupakan salah satu hasil kesenian dan budaya yang dimiliki masyarakat Jawa, khususnya Jawa Tengah. Salah satu produsen wayang yang khusus dibuat untuk dalang-dalang terkenal di wilayah Surakarta adalah di Desa Kampung Wayang Kepuhsari Wonogiri, Untuk menjuju ke Desa Kampung Wayang ini, traveler kurang lebih membutuhkan waktu dua jam dari Kota Solo menuju Kampung Wayang

Menurut sejarahnya Wayang kulit sejak abad pertama telah digunakan sebagai sarana penyebaran agama di Indonesia, Dan kini kesenian Wayang Kulit tetap di gemari meskipun tidak secara langsung. Namun dalam setiap karakter dan cerita yang di sutradari para dalang pasti mengandung cerita penuh makna dan filosofis yang dapat diterapkan di kehidupan sehari-hari.

AIR TERJUN GILIMANIK

Wonogiri, salah satu kabupaten yang terletak di sebelah selatan kota Solo menyimpan keindahan wisata yang cukup mempesona. Meski dikenal dengan daerah yang kering dan sulit akan air, namun jangan salah jika di daerah wonogiri terdapat Wisata Air Terjun Girimanik Setren Wonogiri.

Bagi pecinta alam, Air Terjun Girimanik Sraten Wonogiri merupakan kawasan yang cukuk sejuk dengan udara khas pedesaan. Lokasi air terjun ini termasuk masih sangat asri dan masih jarang di jamah oleh manusia. Pemandangan indah Air Terjun Gilimanis serta gemercik air yang mengalir di sela-sela bebatuan membuat suasana lokasi ini menjadi daya tarik sendiri sebagai destinasi wisata.

Berada dilereng sebelah selatan Gunung Law...

DAFTAR FOTO