Tampil 6 dari 35

SITU CUBURUY

Berkunjung ke Sebuah Danau biasanya destinasi yang di tuju oleh para penggemar ikan. Beberapa traveller yang hobi memancing biasanya sambil jalan-jalan mereka juga menyempatkan untuk mencari ikan dengan memancing untuk menenangkan pikiran dari suasana kota.

Danau tersebut bernama Situ Ciburuy yang terletak di Desa Pamalayan, Kecamatan Bayongbong, Padalarang, Kab Bandung Barat sekitar 25 km dari pusat Kota Kembang, merupakan situs peninggalan zaman Prabu Siliwangi yang kemudian dilanjutkan oleh anaknya yaitu Prabu Kian Santang. Konon , kawasan Situ Cuburuy ini oleh Prabu Kian Santang digunakan sebagai arena pertarungan dengan jawara-jawara di Pulau Jawa.

Bagi yang suka memancing, jangan pernah harap jika di Situ Ciburuy bisa dapat ikan. Situy Ciburuy memang sebuah danau dengan luas sekitar 40 hektar, Namun danau ini terkenal dengan tidak ada ikannya seperti danau pada umumnya . Para t...

HUTAN PINUS BATU KUDA

Berwisata ke Hutan tentunya menjadi tantangan tersendiri bagi traveller, salah satunya adalah berkunjung ke Hutan Pinus. Kawasan Bandung sendiri terdapat salah satu kawasan wisata yang disebut dengan Batu Kuda. Batu Kuda merupakan kawasan hutan pinus yang cukup terkenal di Bandung, dan terletak di lereng Gunung Manglayang. Lokasi ini tepatnya terletak di Kampung Cikoneng, Desa Cibiru Wetan, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung.

Untuk menuju area Bumi Perkemahan Batu Kuda, traveller cukup melakukan perjalanan ke daerah Cileunyi Kota Bandung. Tidak jauh dari bundaran Cibiru, kurang lebih 1,5 Km traveller akan melihat pangkalan ojek Cileunyi dan menuju desa Cibiru

Bagi traveller yang sering melakukan kegiatan alam, Batu Kuda adalah tempat yang sangat...

GUNUNG HAWU

Bandung adalah sebuah kota yang berada di antara pegunungan dan bukit. Beberapa wisata alam di Bandung banyak yang sudah terkenal, diantaranya seperti daerah Lembang, Padalarang dan Tangkuban Perahu. Salah satu destinasi wisata yang bisa di kunjungi adalah Puncak Bukit Kapur di Kawasan Padalarang yaitu Tebing Gunung Hawu yang cukup eksotis.

Puncak Gunung Hawu merupakan salah satu destinasi yang masih sepi. Tebing Gunung Hawu ini terletak  di wilayah Padalarang Bandung. Masih sedikit traveller yang tau daerah ini. karena rata-rata traveller lebih tau tentang Stone Garden dan Goa Pawon. Lalu seperti apa sih Tebing Gunung Hawu ini?

Puncak Tebing Gunung Hawu merupakan perbukitan kapur dengan keunikan mirip dengan Natural Bridge di Virginia. Orang me...

GOA PAWON

Sunda merupakan salah satu suku yang mendominasi wilayah Jawa Barat. Siapa sangka jika ada kisah bila salah satu goa yang berada di Bandung ini disinyalir sebagai tempat cikal bakal manusia Sunda beserta keturunannya. Goa tersebut adalah Goa Pawin yang terletak di tepian Danau Bandung Purba. Hal ini berdasarkan penelitian GHR Von Koenigswald dan AC De Young dari tahun 1930-1935. Pawon dalam Bahasa Sunda berarti dapur.

Untuk menuju goa pawon sendiri traveller bisa langsung menuju ke Desa Gunung Masigit, Kecamatan Cipatat, Padalarang, Bandung Barat. Jaraknya kurang lebih sekitar 25 kilometer arah barat kota Bandung. Di anjurkan para traveller mulai perjalanan sejak pagi hari, dan bisa pulang sebelum jam 5 sore.

Saat ini sendiri Goa Pawon tersebut menjadi sal...

AIR PANAS CIATER

Mandi di air hangat tentunya menjadi salah satu terapi tubuh bagi setiap orang, apalagi pemandian tersebut mengandung air belerang dan sagat bagus bagi kesehatan serta perawatan kulit. Jika sedang ke Bandung atau Lembang, traveller bisa berkunjung kesalah satu pemandian yang terkenal disana, yaitu Pemandian Air Panas Ciater.

Pemandian Air Panas Ciater terletak di sebuah desa dengan nama Ciater, desa ini terletak di Kecamatan Jalan Cagak, Subang Jawa Barat. Lokasinya tidak jauh dari kawasan wisata Gunung Tangkuban Perahu.

Air panas Ciater memiliki lokasi yang sangatstrategis membuat objek wisata ini cukup dikenal masyarakat, baik di wilayah Jakarta dan Jawa Barat. Jika melalui rute puncak, jarak tempuhnya kurang lebih 212 km ke arah teng...

KAWAH RATU

Sudah pernah mendaki gunung? Bagi traveller yang berjiwa berpetualang, mendaki gunung merupakan salah satu keinginan yang harus terpenuhi. Aktivitas hiking merupakan aktivitas olahraga yang cukup menyenangkan. Walau melelelahkan, akan tetepi banyak sekali pengalaman dan pemandangan yang bisa dinikmaiti dari atas ketinggian.

Bagi traveller pemula, hiking di gunung yang tidak terlalu tinggi sangat menyenangkan. Salah satunya adalah menuju gunung salak, dimana di puncaknya terdapat sebuah kawah yang dikenal sebagai Kawah Ratu.

Kawah Ratu sendiri merupakan sebuah kawah vulkanik yang aktif di sekitar Gunung Salak. Untuk menempuh ke Gunung Salak sendiri, bagi warga ibu kota Jakarta cukup dekat, kurang lebih 80 kilometer perjalanan. Gunung Salak sendiri t...